Menjangkau Kelompok
Masyarakat Rentan
Perempuan
Partisipasi perempuan Indonesia pada bidang digital hanya berkisar 22%, menjadikan relatif lebih rendah dibandingkan negara lain di Asia Tenggara.(Boston Consulting Group, 2017)
Kurang Mampu
Akibat kemiskinan struktural, sebanyak 22% remaja Indonesia yang berusia 15-24 tahun kehilangan kesempatan untuk mengembangkan potensi karena tidak mampu untuk melanjutkan pendidikan, tidak memiliki pekerjaan, atau tidak dapat mengakses pelatihan (Sakernas, 2021). Hal ini menyebabkan rantai kemiskinan, dimana masyarakat kurang mampu semakin sulit untuk memperbaiki kondisi perekonomian mereka, karena terbatasnya akses pendidikan dan pekerjaan.
Berkebutuhan Khusus
Keterbatasan memunculkan stigma terhadap kelompok difabel, ditambah dengan aksesibilitas pendidikan yang belum menyeluruh menyebabkan tingkat partisipasi kerja masih berada pada angka 44%. Angka tersebut jauh di bawah angka Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja Nasional yang berkisar 69%.(Kementerian Ketenagakerjaan, 2021)
Menjangkau Seluruh Indonesia!
🧑💻
200.000
Pengguna Online
🎓
5.000
Lulusan Bootcamp
👩🏻💼
150
Hiring Partner
🤝
20
Mitra Kolaborasi
👥
17.000
Workshop Participant
🔮
4.900
Inovasi Projek
🕵🏻
385
Mentor Ahli & Profesional
🧑🏻🏫
1.500
Mitra Kolaborasi
Berbagai Digital Skills yang kami Siapkan untuk Mencapai Satu Juta Digital Talent
Web Development
Game Development
3D Animation
Cybersecurity
Product Development
UI/UX Design
2D Animation
Artificial Intelligence (AI)
Internet of Things (IoT)
Digital Marketing
Satu Juta Talenta Digitaluntuk Indonesia
Telah Berkolaborasi dengan Instansi, Pemerintahan, Organisasi, dan Perusahaan
Memberikan Dampak Bersama dengan Skilvul
Silahkan menghubungi kami, apabila Anda tertarik untuk bekerjasama dan menciptakan perubahan melalui pendidikan teknologi.
Hubungi Kami