Desain Ulang Bagian Berita pada Aplikasi Kitabisa
Lihat Preview ShowcaseDeskripsi
Redesign aplikasi pada bagian berita dan untuk meningkatkan motivasi donatur agar melakukan donasi kembali. Solusi yang saya ambil yaitu merubah tampilan berita dengan menambahkan story dan menampilkan berita menarik dengan cuplikan foto beserta penjelasan. Pada bagian home saya juga menambahkan kampanye berbentuk video dan notifikasi agar lebih meningkatkan motivasi donatur. Target yang diinginkan tidak hanya untuk kalangan umur 25 ke atas , melainkan juga untuk remaja sejak dini bisa nyaman menggunakannya dengan tampilan yang menarik ini. Hal yang saya dapatkan berupa cara menentukan solusi masalah yang lebih mudah dengan berbagai metode dan mendesain jauh lebih ringan dan cepat karena telah runtut sehingga mendesain menjadi lebih menyenangkan.
Creator
Arum Melinda Putri
Partner Challenge

Kitabisa
Showcase lainnya dari challenge ini

Redesign Kabar Terbaru Aplikasi Kitabisa.com
Kitabisa - Revamp Laman Berita
Monika Margi Nugraheni

Redesign Tampilan Berita pada Aplikasi Kitabisa.com
Kitabisa - Revamp Laman Berita
Dwi Nurjayanti

Redesign Halaman Inbox Aplikasi Kitabisa.com
Kitabisa - Revamp Laman Berita
Ariel Chantika Kuspinutri