Tentang Motivasi Berdonasi di Kitabisa.com - UX Case Study
Lihat Preview ShowcaseDeskripsi
Proyek dilakukan dengan menggunakan pendekatan Desain Thinking yang terbagi menjadi proses Empathize, Define, Ideate, Prototype dan Testing. Beberapa riset dilakukan pada saat pra dan pasca proyek untuk menemukan masalah dan mengetes solusi yang dibuat. Tujuan utamanya adalah dengan menyelesaikan permasalahan dari challenge partner sambil menyelesaikan masalah yang ditemukan oleh user itu sendiri. Berikut adalah proyek yang memiliki hasil berupa penambahan fitur beserta perbaikan fitur yang ada untuk meningkatkan ikatan emosional antara pengguna dengan kampanye.
Creator
Muhammad Hafidz
Partner Challenge

Kitabisa
Showcase lainnya dari challenge ini

Re-design Latest News Kitabisa App
Kitabisa - Revamp Laman Berita
Vina Santa Rosa Manurung

Redesign Aplikasi Kitabisa pada Berita Terbaru
Kitabisa - Revamp Laman Berita
Dede Patmah

Redesign Aplikasi Kitabisa.com (mengoptimalkan sisi “donasi berulang” dan “bagian berita”)
Kitabisa - Revamp Laman Berita
Ardy Ramdani Pratama