UI/UX
Skilvul Challange : Mentor On Demand
Lihat Preview ShowcaseDeskripsi
‘Mentor On Demand’ adalah sebuah layanan Skilvul yang membuat pengguna sebagai siswa bisa memesan sesi bersama mentor untuk membantu proses belajar coding dan UI/UX design secara private. Proses desain dilakukan sesuai arahan yang diberikan oleh mentor dengan timeline selama kurang lebih 3 bulan dan dikerjakan bersama dengan tim yang sudah ditentukan oleh Skilvul. Dalam membangun layanan Skilvul Mentor On Demand, metode yang digunakan sesuai dengan bimbingan mentor dan pelajaran dari skilvul yaitu Emphatize, Define, Ideate, Sketches, Userflow, Wireframe, Prototype, dan User Testing menggunakan tools Figma, FigJam, Google Classroom dari bulan Agustus 2022 hingga Oktober 2022.
Creator
AD
Arini Daribti
Partner Challenge
Skilvul
Skilvul - Mentor on Demand
Showcase lainnya dari challenge ini