UI/UX
Jago Last Wish
Lihat Preview ShowcaseDeskripsi
dalam pengerjaan proyek ini dipilih metode design thinking dengan harapan dapat memenuhi objektif yang ingin dicapai berupa: 1.Pembuatan wasiat yang mudah. 2.memudahkan dalam menghitung pembayaran bulanan. 3.Mempermudah pengelolaan surat wasiat. 4.Membantu pengguna dalam mencapai gaya hidup sehat, melalui gamifikasi.
Creator
KS
Khadri Syahputra
Showcase lainnya dari challenge ini