Desain Ulang Menu Berita Kitabisa (Fitur Story)
Lihat Preview ShowcaseDeskripsi
Desain ulang dari aplikasi Kitabisa ini berfokus pada menu "Inbox - Berita Terbaru". Desain ini merupakan iterasi produk yang cepat, alur kerja desain yang dioptimalkan dan spesifikasi desain yang dikembangkan dari desain yang sudah ada sebelumnya. Proses desain menggunakan metode Design Thinking meliputi : Empathize, Define, Ideate, Prototype, dan Testing. Selain memperbaharui tampilan Berita Terbaru dalam desain ini juga terdapat fitur baru yaitu Fitur Story berguna untuk mempermudah user (donor) dalam melihat penyaluran dan rincian pencairan dana melalui foto/video story tanpa harus membaca teks panjang, serta terdapat fitur Riwayat Pencairan donasi berguna untuk melihat campaign donasi yang sudah dicairkan dan diharapkan mampu mendorong minat pengguna untuk terus berdonasi.
Creator
Rescal Castro
Partner Challenge

Kitabisa
Showcase lainnya dari challenge ini

Improving News Page for KitaBisa.com with Skilvul Virtual Internship
Kitabisa - Revamp Laman Berita
Yanuar Hadi

Redesigning Kitabisa Apps- aplikasi zakat /berdonasi secara online
Kitabisa - Revamp Laman Berita
Arka Maisar Pratama

UX Case Study: Redesign Fitur Inbox Aplikasi Kitabisa
Kitabisa - Revamp Laman Berita
Haniva Naina Zein