UI/UX
BookKings - Aplikasi Penyewaan Buku
Lihat Preview ShowcaseDeskripsi
BookKings merupakan aplikasi penyewaan buku menggunakan perangkat smartphone. Hanya dengan satu klik kamu dapat menyewa berbagai macam genre buku dari penulis favorit. Dengan menyewa buku, pembaca dapat menghemat pengeluaran membeli buku dan buku digital tidak memerlukan penyimpanan fisik karena berbasis cloud. Hal inilah yang melatar belakangi pembuatan aplikasi BookKings.
Creator
YZ
Yayang Zenia Arfani
Partner Challenge
![Kominfo](https://assets.skilvul.com/partner/kominfo-1626415056149.jpeg)
Kominfo
DTS Kominfo PROA - Permasalahan Sekitar (New)
Showcase lainnya dari challenge ini