Perbaikan fitur dan desain halaman untuk mobile version on Waste4Change
Lihat Preview ShowcaseDeskripsi
Proses yang dilewati sebelum melakukan perancangan adalah tahap awal kami membuat userflow, lalu wireframe dan dilanjutkan kedalam tahap perancangan. Tampilan aplikasi berwarna alam seperti hijau dan biru. Dilengkapi fitur yang memudahkan untuk pengguna mengirimkan sampahnya serta mendapatkan reward setelah mengirim sampah.
Creator
Agatasya Joy
Partner Challenge

Waste4Change
Showcase lainnya dari challenge ini

WASTE4CHANGE : Improve Send Your Waste
Waste4Change - Send Your Waste WebApp
INDAH WAHYUNING ATI

membuat versi Mobile Apps untuk Program SYW dengan adanya penambahan fitur gamification dan reward agar menarik motivasi pengguna untuk melakukan daur ulang sampah melalui Waste4Change
Waste4Change - Send Your Waste WebApp
Fenny Tirto Kusumo

Desain ulang Waste4change
Waste4Change - Send Your Waste WebApp
Anwar Fuadi
