UI/UX

Re-Design Challenge Aplikasi Kitabisa

Lihat Preview Showcase
Re-Design Challenge Aplikasi KitabisaLihat Preview Showcase

Deskripsi

Proyek ini menceritakan tentang perjalanan saya dan tim dalam mengerjakan alur re-design challenge dari aplikasi kitabisa. Aplikasi kitabisa merupakan situs penggalangan dana dan donasi terbesar di Indonesia yang cukup dikenal oleh masyarakat luas yang didirikan pada tahun 2013. Didalam brief yang didapatkan dari challenge partner kami mendapat How Might We yang berupa menyajikan berita terbaru (pembaruan kampanye kepada donatur)sehingga pengalaman donasi mereka terasa lebih menarik secara emosional dan meningkatkan retensi untuk berdonasi. Berdasarkan permasalahan tersebut, kami mempertimbangkan untuk membuat re-design pada pembaruan berita dan melakukan penambahan pada beberapa fitur untuk menambah informasi bagi para donatur yang diharapkan dapat meningkatkan minat untuk melakukan donasi.

Creator

Ema Nurfadhila


Partner Challenge

Kitabisa

Kitabisa

Kitabisa - Revamp Laman Berita

Showcase lainnya dari challenge ini


UI/UX

UI/UX-Challenge Aplikasi Kita Bisa

Kitabisa - Revamp Laman Berita


Theresyah Marshella

UI/UX

UI/UX Case Study — Improving Berita and Campaign on KitaBisa App

Kitabisa - Revamp Laman Berita


Alden Lee

UI/UX

Redesign dan Revame : Halaman Berita Kitabisa.

Kitabisa - Revamp Laman Berita


Indra Adi Saputra