Desain Gold Investment dan Gamifikasi untuk Amartha
Lihat Preview ShowcaseDeskripsi
Amartha adalah platform fintech pinjaman peer-to-peer (P2P) online di Indonesia. Alternatif investasi ini memiliki dampak sosial dimana menghubungkan pemberi pinjaman dengan pengusaha mikro pedesaan (disebut mitra) melalui pinjaman modal. Dalam proyek ini, pemangku kepentingan meminta tim untuk menambahkan layanan investasi emas ke tampilan UI aplikasi Amartha. Di sisi lain, untuk mendukung layanan tersebut, ditambahkan unsur gamifikasi.
Creator
Alfiani Maimana
Partner Challenge
Amartha
Showcase lainnya dari challenge ini
UX Case Study Amartha : Pengembangan Bisnis dengan Layanan Investasi Emas
Amartha - Investasi Emas
Rizki Kurniawan
Aplikasi Investasi Emas dengan Fitur Gamifikasi
Amartha - Investasi Emas
Shalsabyla Putrie Rahmadaniah
Amartha Virtual Intern Challenge
Amartha - Investasi Emas
Abdul Ghofur