Kitabisa: UI/UX Challenge
Lihat Preview ShowcaseDeskripsi
Pada challenge ini, Kitabisa ingin mengubah bagian “Berita” yang terdapat pada menu Inbox. Fitur “Berita” merupakan cara Kitabisa dalam mendistribusikan informasi terkait donasi. Dalam mengerjakan challenge ini, Design Thinking digunakan untuk mendapatkan pemahaman yang lebih baik mengenai main prioritization, pain-points, dan mengidentifikasi apa yang dibutuhkan pengguna dalam aplikasi Kitabisa. Berdasarkan hasil pembelajaran dan juga tujuan dari Kitabisa, dapat disimpulkan bahwa media lain selain narasi, seperti video dalam memberikan update terbaru donasi akan meningkatkan kepercayaan donatur dan menimbulkan keterikatan emosional donatur dengan kampanye; Push-up atau pop-up notifications dapat menjadi call-to-action pengguna untuk berdonasi.
Creator
Aisyah Dwi Lestari
Partner Challenge

Kitabisa
Showcase lainnya dari challenge ini

Desain Ulang Halaman Berita dan Inbox Kitabisa
Kitabisa - Revamp Laman Berita
Malik Al Fajar

Redesign halaman pembayaran dengan penambahan QR code dan penambahan halaman laporan hasil donasi
Kitabisa - Revamp Laman Berita
Nina Fadhilah

New Experience! Ini Lho Tampilan Redesign UI/UX Aplikasi Kitabisa Dalam Meningkatkan Motivasi Berdonasi!
Kitabisa - Revamp Laman Berita
Nindi Isma Nurfitriana
