UI/UX

UI Design dari Log In hingga Pengajuan Pembiayaan User (Petani)berbasis Website dan Mobile (Iphone X)

Lihat Preview Showcase
UI Design dari Log In hingga Pengajuan Pembiayaan User (Petani)berbasis Website dan Mobile (Iphone X)Lihat Preview Showcase

Deskripsi

Bersama Tim menggunakan pendekatan Design Thinking termasuk alur proses dari Emphatize, Define, Ideate, Prototype dan Testing selanjutnya solusi diproses dengan membuat wirframe dan protoyping untuk UI Design a. Log In : memiliki fitur masuk lewat Facebook dan Gmail b. Sign Up : memiliki fitur masuk lewat Facebook dan Gmail c. Home Utama : menampilkan informasi yang dibutuhkan untuk User pemberi Modal dan user pengajuan pembiayaan d. Home User after Log In : home yang ditargetkan untuk user petani, menampilkan komoditas user, informasi informasi penting untuk user e. Pengajuan Pembiayaan User (Petani) : menampilkan alur untuk pengajuan pembiayaan user f. Profil User (Petani) : Profil user untuk mengupload berkas atau dokumen persyaratan g. Upload Dokumen & Berkas User (Petani) : user dapat mengupload dokumen dan berkas di lama ini Pada proses pemecahan masalah, melakukan user research dan issue yang ditemui oleh pihak Crowde yang telah dijabarkan sebelumnya. Target pengguna dengan pekerjaan berupa Petani dan atau Pengusaha dan memiliki rentang usia 25 - 55 Tahun. Dari proyek Virtual Internship ini memberikan kesempatan bagi pribadi saya untuk terus belajar terlebih hard skill di UI UX Design dan soft skill untuk berani berkolaborasi bersama tim dan menentukan serta mewujudkan tujuan bersama.

Creator

Fairuzh Shalma Nabila


Partner Challenge

Crowde

Crowde

Crowde - Aplikasi Pemodalan Petani

Showcase lainnya dari challenge ini


UI/UX

Meningkatkan User Experience pada Website Crowde

Crowde - Aplikasi Pemodalan Petani


Aria Nanda Herdiawan

UI/UX

Desain ulang website Crowde

Crowde - Aplikasi Pemodalan Petani


ASTINING RAHAYU

UI/UX

Re-design Halaman Website Pengajuan Peminjaman dan Permodalan Petani (Crowde)

Crowde - Aplikasi Pemodalan Petani


Safrido Ahmad Perdana