UI/UX

Re:Design tampilan website PasarPolis-Employee Health Insurance.

Lihat Preview Showcase
Re:Design tampilan website PasarPolis-Employee Health Insurance.Lihat Preview Showcase

Deskripsi

Process Design dengan menggunakan metode Design Thinking, dimana dalam proses pembuatan dari segi UX dan UI, memberikan hasil bahwa desain yang dibuat lebih baik dikemas sederhana (simple) dan tidak menunjukan banyak pilihan (pilihan paket prefer diklasifikasi). Karena target pengguna website ialah usia produktif (usia 20 tahun ke atas). Ada baiknya diberikan tombol register di home page, (tidak hanya tombol masuk) Atau diberikan keterangan yang menjelaskan tombol dapatkan penawaran memiliki makna sebagai register. Karena sempat memberikan kerancuan untuk User. Dari hasil research dan pembuatan desain UI/UX, memberikan dampak pengetahuan dan pengalaman yang cukup besar dan luas,terutama dari sisi Testing. Dimana Desainer tidak terbiaskan oleh karyanya sendiri, dengan selalu berpikiran terbuka atas feedback yang diberikan.

Creator

Vincent Kurniadi


Partner Challenge

PasarPolis

PasarPolis

PasarPolis - Web Asuransi Kesehatan Pegawai

Showcase lainnya dari challenge ini


UI/UX

PasarPolis Landing Page Redesign

PasarPolis - Web Asuransi Kesehatan Pegawai


FAIQ NAUFAL SHAFLY

UI/UX

Membantu user mendapatkan informasi yg tepat sebelum mendaftarkan asuransi - PasarPolis

PasarPolis - Web Asuransi Kesehatan Pegawai


Yenni Putri Nurdini

UI/UX

Redesign sebuah halaman website untuk laman Employee Health Insurance.

PasarPolis - Web Asuransi Kesehatan Pegawai


Thomas Andrew Imanzaghi